PTK Gratis SD dan SMP
Dipostingan kali ini sengaja meninggalkan hiruk piruk dari domain barunya para komunitas blogger madura, maka di postingan kali ini kembali mengulas tentang dunia pendidikan yang dikhususkan kepada para pendidik SD dan SMP yang kebetulan membutuhkan sebuah PTK gratis. Sebenarnya bukan pertama kalinya kami posting tentang PTK, karena di postingan sebelumnya juga pernah sempat membahas tentang PTK gratis. Diantaranya adalah download PTK SD gratis dan Download PTK TIK SMP dan SMA yang sudah lebih dulu terbang ke permukaan lewat blog tutorial yang menurut kami masih jauh dari kata sempurna. Dibawah ini sudah kami sediakan link download PTK yang bisa di dapatkan secara Gratis tanpa di pungut biaya sepeserpun.
Download PTK SD dan SMP Gratis
Di bawah ini merupakan judul di antara beberapa PTK yang kami miliki dan siap untuk di download oleh sobat yang membutuhkan. Karena ada beberap sobat madura pernah menghubungi kami yang kebetulan menanyakan apakah memiliki PTK kata mereka. Oleh sebab itu, silahkan sobat juga dapat mendownload PTK yang sudah di sediakan sebanyak 12 judul PTK serta link download PTK gratis.
Silahkan download PTK gratis dibwah ini :
- Buku Panduan dan Contoh : PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI SD, Paket Fasilitasi Pemberdayaan KKG/MGMP Matematika, [download klik disini]
- Judul : PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT BAHASA INGGRIS (Andreas Suwarno. Guru Bahasa Inggris SLTPN 4 Muaro Kelingi Kabupaten Musi Rawas Sumatera Selatan), [download klik disini]
- Judul : ROLE PLAY: SUATU ALTERNATIF PEMBELAJARAN YANG EFEKTIF DAN MENYENANGKAN DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA SISWA SLTP ISLAM MANBAUL ULUM GRESIK Oleh : Mudairin (Guru Bahasa Inggris SLTP Islam Manbaul Ulum Kabupaten Gersik , Jawa Timur), [download klik disini]
- Judul : UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA INGGRIS MELALUI TEKNIK KWL DAN PERMAINAN BAHASA (Jafrizal, Guru Bahasa Inggris SLTPN 2 Bayang Kabupaten Pesisir Selatan Sumatera Barat. [download klik disini]
- Judul : EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN GEOGRAFI MELALUI METODE OUT DOOR STUDY DALAM UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA (Ninik Widayanti. Guru SLTPN 2 Candipura Kabupaten Lumajang Jawa Timur), [download klik disini]
- Judul : Pendekatan Joyful Learning Dalam Pembelajaran Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) (Sri Hayati. Staf pengajar pada jurusan Geografi, Kepala Pusat PPKLH Lembaga Penelitian UPI), [download klik disini]
- Judul : PENINGKATAN KECEPATAN EFEKTIF MEMBACA (KEM) DENGAN TEKNIK TRIFOKUS STEVE SNYDER (Muhammad Sarwono. Guru Bahasa Indonesia SLTPN 3 Patebon Kabupaten Kendal Jawa Tengah), [download klik disini]
- Judul : UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PEMAHAMAN MELALUI PENERAPAN TEKNIK SKEMA (Fuad Asnawi. Guru Bahasa Indonesia SLTP Mataram, Kasihan. Kabupaten Bantul D.I. Jokyakarta), [download klik disini]
- Judul : PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBUAT KALIMAT BAHASA INGGRIS (Andreas Suwarno. Guru Bahasa Inggris SLTPN 4 Muaro Kelingi Kabupaten Musi Rawas Sumatera Selatan), [klik disini]
- Proposal PTK Bhs. Inggris SMP Contoh Propsal Penelitian Tindakkan Kelas Bhs. Inggris SMP [download klik disini]
- Penelitian Studi Kasus di SD : LAPORAN PENELITIAN STUDI KASUS PADASEKOLAH DASAR PROGRAM MBS-MATA PELAJARAN MATEMATIKA-Oleh: Tim PGSD FIP UNJ (Kerjasama UNESCO dengan FIP UNJ)-[Download Disin]
- Laporan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) di SD, Buku Paket Fasilitasi Pemberdayaan KKG/MGMP Matematika. Penulis: Dra. Sukayati, M.Pd. Penilai: Fadjar Shadiq, M.App.Sc. Editor: Yuliawanto, M.Si. Ilustrator: Victor Deddy Kurniawan, S.S. [Download Disin
0 komentar:
Posting Komentar